Jangan marah bagimu surga

Pernah suatu ketika datang seorang laki-laki kepada Rasulullah Sallallahu Alaihi Salam meminta wasiat Kemudian beliau Shallallahu Alaihi Wa Sallam bersabda

"kamu jangan suka marah,"

kemudian dia mengulang-ulang meminta wasiat tetap bersabda

"janganlah kamu suka marah"

kenapa kita dilarang marah karena orang yang marah, dia akan melakukan hal-hal yang tidak wajar bahkan terkadang dia melakukan hal-hal yang diharamkan oleh Allah subhanahu wa ta'ala. Seorang suami ketika marah kepada istrinya dia akan mentalak istrinya bahkan, terkadang sangking marahnya dia langsung mentalak 3 saya talak tiga, kamu badan tidak dibolehkan termasuk talak bid'it yang ketika dia mentalak istrinya dalam kondisi marah lalu marahnya reda maka dia menyesal karena dia telah mentalak istrinya

Dia teringat masa lalunya dengan susah payah dia dapatkan istrinya harta, dia korbankan tenaga dia curahkan, waktu dia luangkan hanya untuk mendapatkan istri yang dicintainya namun dengan gampangnya dengan mudahnya dia mentalak istrinya hanya gara-gara marah. Kemudian terkadang seorang ayah ketika marah terhadap anaknya dengan kemarahan yang tidak bisa dikendalikan dia memukul anaknya dengan pukulan yang keras sehingga meninggalkan bekas. Setelah marahnya reda dia mulai menyesal karena telah memukul anaknya bahkan sampai anak yang masuk rumah sakit

Alhasil orang yang marah dia akan melakukan tindakan-tindakan yang tidak wajar atau bahkan hal-hal yang diharamkan oleh Allah subhanahu wa ta'ala kemudian setelah marahnya roda baru dia menyesal, dia menyesali apa yang telah dia lakukan oleh karenanya Nabi Shallallahu Allah memberikan bimbingan kepada kita jangan marah jangan suka marah

Orang yang mampu menahan amarahnya Allah Subhanahu Wa Ta'ala akan berikan kepadanya surga yang luasnya Seluas Langit Dan Bumi dan orang-orang yang mampu menahan amarahnya dapatkan surga yang luasnya Seluas Langit Dan Bumi

Kemudian dalam hadits Nabi pernah bersabda


ﻻ تغضب ولك الجنة

"jangan kau memarahi saya kamu akan mendapatkan surga"


Kaum muslimin dan muslimat rohimakumullah, di sana ada wejangan dari Nabi Shallallahu Alaihi Salam ketika kita marah ada beberapa hal yang hendaknya kita lakukan supaya marah kita turun, marah kita menjadi reda diantaranya

Barang siapa yang marah maka hendaknya dia bertaut ucapkan


أعوذ بالله من الشيطان الرجيم بسم الله الرحمن الرحيم

kemudian hendaknya dia berwudhu,
karena setan marah dari setan dan setan diciptakan dari api dan api itu hanya bisa dipadamkan dengan air maka barangsiapa yang marah hendaklah dia berwudhu,

kemudian Barang siapa yang marah dalam keadaan berdiri hendaknya dia duduk kalau marahnya sambil duduk hendaknya dia berbaring dan seterusnya petunjuk dari Nabi Shallallahu Alaihi Wasallam



Marilah kita berusaha menjauhi sikap marah karena sikap marah ini bisa mendatangkan berbagai keburukan kita melatih diri kita kita kurangi kebiasaan marah kita ya, setiap hari kalau marah nya 10 kali Kalau bisa dihilangkan lebih baik Shallallahu Ala nabiyyina Muhammad alhamdulillahirobbilalamin

Previous
Next Post »